Strategi Menumbuhkan Critical Thinking Ability Untuk Menemukan Solusi Terbaik

 Pembawa materi :

Arief Abdurrahman, S.T., M.T.


Hanya ada 31,18 % pemuda pemudi bisa melanjutkan sekolah di dunia pendidikan. Tidak semua manusia mau/bisa melanjutkan studi nya ke jenjang tertinggi. Kita semua ini adalah manusia pilihan yang terpilih untuk bisa melanjutkan studi ke jenjang tertinggi yaitu di dunia perkuliahan. Disaat semua berjuang mencari rejeki untuk menghidupi keluarga, kita semua di UNUSA ini berjuang untuk melanjutkan perkuliahan menuju ke jenjang yang tertinggi.

Apa sih yang perlu kita perbuat untuk bisa melanjutkan studi kita?? Dengan cara kita harus bisa berkontribusi dalam intelektual. Ada beberapa ruang lingkup SDG (sustainable development goals) yaitu :
  • Tanpa kemiskinan
  • Tanpa kelaparan
  • Kesetaraan
  • Dll. 
Adapun ruang lingkup keprihatinan bangsa yaitu :
  • Korupsi
  • Narkoba
  • Terorisme
  • Bencana alam
  • Dll. 
Dan cara mengatasinya dengan cara critical thinking skill. Dengan cara melakukan BMW, tau tidak apa itu BMW??. Iya, BMW adalah bekerja, melanjutkan studi, dan wirausaha. 
Bekerja→setelah lulus saya mau melanjutkan mencari pekerjaan. 
Melanjutkan studi→setelah lulus SMA saya mau lanjut ke perguruan tinggi, membagikan wawasan yang saya dapat untuk orang² di luaran sana yang kurang dalam menuntut ilmu. 
Wirausaha→setelah lulus kuliah saya mau buka warung, toko dengan adil dan amanah. 

Lihat juga link blog teman saya disini

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ramadhan Kareem 1445 H

Pancasila Sebagai Dasar Pembangunan Indonesia Emas

17 Mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya Terpilih Program PMM ke Luar Jawa